Cegah DBD, Pemerintah Desa Pengulon Lakukan Fogging di Jalan Garuda ( Gang Cendrawasih )
Pengulon - 26 Februari 2020, sekitar pukul 06:00 Wita Pemerintah Desa Pengulon bekerja sama dengan Puskesmas Gerokgak I
telah melakukan pengasapan atau fogging di Jalan Garuda ( Gang Cendrawasih ) Desa Pengulon. Dengan pengasapan ini, tercatat tak ada 2 Orang di Gang Cendrawasih ini
yang dilaporkan terkena penyakit demam berdarah. Untuk satu kali
fogging, Puskesmas Gerokgak menerjunkan 1 ( Satu ) personel.
Hal ini dilakukan untuk
mengurangi faktor risiko penularan akibat gigitan nyamuk aides aigepti
penyebab demam berdarah (DBD) di Gang Cendrawasih.
Komentar
Posting Komentar